Pada materi belajar kita kali ini, penulis ingin share sedikit tentang "hari dalam Bahasa Ingggris". Pemahaman akan nama-nama hari merupakan salah satu materi dasar dalam belajar English. Olehnya itu sangat penting bagi kita selaku pelajar untuk memahaminya dengan baik. Berikut ulasan singkat tentang hari dalam Bahasa Inggris.
Nama-nama Hari Dalam Bahasa Inggris
Seperti halnya dalam Bahasa Indonesia, jumlah hari dalam Bahasa Inggris juga ada tujuh (dalam bahasa apapun jumlah hari juga 7 kok. Hehe..). Namun dalam Bahasa Inggris jumlah hari di bagi dua yakni : weekdays dan weekend. Seperti apa bedanya, berikut ulasan singkatnya :
Days of the weeks (7 hari) dibagi atas :
Weekdays (5 hari)
- Monday (Senin) disingkat dengan Mon. atau Mo.
- Tuesday (Selasa) disingkat dengan Tue. atau Tu.
- Wednesday (Rabu) disingkat dengan Wed. atau We.
- Thursday (Kamis) disingkat dengan Thu. atau Th.
- Friday (Jumat) disingkat dengan Fri. atau Fr.Weekend (2 hari)
- Sunday (Minggu) disingkat dengan Sun. atau Su.
Perlu diingat bahwa "days of the week" adalah tidak sama dengan "weekdays" :
- Days of the week itu ada 7 hari, dari hari senin sampai hari minggu.
- Weekdays itu hanya 5 hari dari hari senin sampai hari jumat
- Weekend adalah 2 hari yakni hari sabtu dan hari minggu.
Sekian ulasan singkat tentang hari dalam Bahasa Inggris. Apa hari kesukaan Anda? Hari senin ya kan, ga salah lagi. Hehe.. Hari senin adalah hari yang paling banyak dibicarakan di media sosial. Buktinya ada banyak gambar meme yang berbicara tentang hari senin. Entah apa yang salah dengan hari senin sehingga terjadi fenomena seperti itu. Hehe..
Semoga materi belajar kita kali ini dapat menambah pengetahuan kita.
Have a nice day guys. See u next time inshaAllah.
Tag :
Sukri Sudin
0 Komentar untuk "Hari Dalam Bahasa Inggris"