Belajar Bahasa Inggris dengan Mandiri

"One language sets you in a corridor for life. Two languages open every door along the way".

Satu bahasa membuat Anda berada dalam sebuah gang/jalur kehidupan. Dua bahasa membuka setiap pintu di sepanjang jalan. Seperti itulah arti kutipan di atas (dalam Bahasa Indonesia). Maknanya sangat kuat yakni penekanan akan pentingnya memiliki pengetahuan dan keterampilan berbahasa di samping  Bahasa Ibu. 

Jika satu bahasa diibaratkan sebuah gang atau jalanan panjang dalam kehidupan maka memiliki pengetahuan dan keterampilan bahasa lainnya seperti tiket bagi kita untuk dapat memasuki setiap pintu yang ada di sepanjang jalan tersebut. Misalnya, kita adalah pengguna Bahasa Indonesia, maka memiliki pengetahuan dan keterampilan Bahasa Inggris akan menjadi tiket bagi kita untuk memasuki negara lain yang menggunakan Bahasa Inggris sebagai alat komunikasi sehari-hari misalnya England, USA, Australia, dan lainnya.

Bersambung....

Tag : Motivasi
0 Komentar untuk " "

Back To Top